Personil Koramil 03/Senapelan Lakukan Pengamanan Demontrasi Massa SPSI di Jalan Riau


Pekanbaru-Ameranews.com, Babinsa Koramil 03/Senapelan Kodim 0301/Pekanbaru Sertu Joni Marlin pada hari Jum'at, 13 Desember 2024 Pukul 10.00 Monitor Kegiatan Demontrasi SPSI di depan PT. SMS Jl. Riau Ujung Kel.Tampan Kec. Payung Sekaki Kota Pekanbaru.

Pengamanan kegiatan Demontrasi juga dihadiri dengan kekuatan Polsek Payung Sekaki 15 orang, Polresta Pekanbaru 100 orang, Brimobda Riau 2 SST, Mobil Water Canon 1 Unit, Mobil pengurai masa 1 unitdan Masa SPSI lama dan baru +100 orang.

Demontrasi terjadi dikarenakan perselisihan antara Ketua dan pengurus SPSI lama dengan Ketua dan pengurus SPSI  baru.

Sampai saat ini belum ada penyelesaian dan di serahkan ke ranah Hukum dalam hal ini di tangani oleh Polresta Pekanbaru.

Dalam hal ini Sertu Joni Marlin menyampaikan Aktifitas berlau lintas aman dan lancar dan Aktifitas pembongkaran  di air minum SMS lancar dan aman masih berjalan seperti biasa.

Dengan belum adanya kesepakatan dari kedua belah pihak ,akhirnya masalh ini akan dibawa keranah hukum dan Massa SPSI membubarkan diri dalam keadaan aman.tutur Sertu Joni Marlin.(Des)

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama

Formulir Kontak